Analisis Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi Dan Jumlah Penduduk Terhadap Kemiskinan
DOI:
https://doi.org/10.32492/jpp.v6i1.6101Keywords:
Pertumbuhan Ekonomi, Jumlah Penduduk, KemiskinanAbstract
Tujaun penelitian ini adalah ingin menganalisis Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi Dan Jumlah Penduduk Terhadap Kemiskinan. Penelitian ini menggunakan pendekatan jenis kuantitatif yang menekankan analisisnya pada data-data numerical (angka) yang diolah dengan metode statistika yang diolah dari kepustakaan (library reseach). Penelitian ini bertujuan mendapatkan data sekunder dengan cara melakukan penelaahan terhadap beberapa buku yang berkaitan dengan indikator makro ekonomi yaitu pertumbuhan penduduk, pengangguran dan juga kemiskinan. Data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Jawa Timur dan BPS Kabupaten Jomabng serta data dari jurnal dan artikel yang berkaitan dengan data pertumbuhan penduduk, pengangguran dan kemiskinan di Kecamatan Ngoro Kabupaten Jombang. Teknik Analisis Data menggunakan teknik analisis regresi berganda. Hasil penelitian yang didapat ada pengaruh pertumbuhan ekonomi dan jumlah penduduk terhadap kemiskinan di Kecamatan Ngoro adalah ada pengaruh Pertumbuhan Ekonomi Dan Jumlah Penduduk Terhadap Kemiskinan Di Kecamatan Ngoro secarasignifikan.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Journal of Public Power
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.